PQ-520 adalah Penguji Kadar Air Biji-bijian Tunggal menyediakan pengukuran kadar air yang cepat dan berkelanjutan, satu butir pada satu waktu. Dimungkinkan untuk secara akurat menentukan distribusi kadar air sampel besar dengan menggunakan metode pengukuran ini, sehingga menentukan waktu yang tepat untuk perontokan, mengendalikan kadar air rata-rata sampel yang diterima, dan mencegah kadar air yang tidak merata selama pengeringan. Sampel dituang kedalam corong masuk, dan pengukuran untuk rata-rata nilai kadar air akan ditampilkan secara otomatis. Distrubusi kadar air juga dapat ditampilkan dengan penggunaan satu kali klik.
'KETT" PQ-520 PENGUJI KADAR AIR BIJI-BIJIAN TUNGGAL
Spesifikasi PQ-520 Metode Pengukuran
Electrical resistance
Jangkauan Pengukuran
Beras Pecah Kulit (11 - 20%), Beras Giling (11 - 20%),
Padi (11-35%), Barley (10 - 40%),
Gandum (10 - 40%), Barley Kupas (10 - 35%)Waktu Pengukuran
Kurang dari 40 detik / 100 bulir (saat pengukuran dari beras
pacah kulit, nilai rata-rata setiap waktu akan ditampilkan)Presisi Pengukuran
± 0.5% (kadar air kurang dari atau sama sampai 20%)
Kalkulasi Statistik
Rata-rata, standar deviasi (mode cetak)
Isi Tampilan
Memilih tipe biji-bijian, nilai rata-rata kadar air, penghitungan biji-bijian,
waktu, distribusi kadar air (histogram)Koreksi Temeperatur
Koreksi temperatur instrumen secara otomatis menggunakan thermostat
Penghitungan Bulir
10-1000 (Dapat dipilih)
Jangkauan Penggunaan 5-40°C, Kurang dari 85%RH (tidak kondensasi) External output RS-232C interface (untuk printer), USB (untuk PC) Sumber Daya AC100-240V (50/60Hz) Konsumsi Daya 76W (maximum) Dimensi & Berat 320(W) x 254(D) x 382(H)mm 9.0kg Aksesoris Skop, Penjepit, Kabel Colokan Pilihan Printer VZ-330 (termasuk kabel VZC-14 ) untuk RS-232C output , Perangkat lunak Data logger PDL-01 (termasuk kabel USB) untuk USB